IKLAN

Lidah Pahit Saat Sakit? Atasi dengan 5 Langkah Sederhana Ini

Lidah Pahit Saat Sakit? Atasi dengan 5 Langkah Sederhana Ini - Hallo sahabat TUTORIAL CUY, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Lidah Pahit Saat Sakit? Atasi dengan 5 Langkah Sederhana Ini, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel INFO, Artikel KESEHATAN, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Lidah Pahit Saat Sakit? Atasi dengan 5 Langkah Sederhana Ini
link : Lidah Pahit Saat Sakit? Atasi dengan 5 Langkah Sederhana Ini

Baca juga


Lidah Pahit Saat Sakit? Atasi dengan 5 Langkah Sederhana Ini

Blog Kesehatan - Mengalami lidah pahit tentu saja adalah hal yang sangat wajar apalagi saat anda sedang terserang penyakit seperti demam, flu dan juga jenis penyakit lainnya. lidah yang pahit akan membuat anda sulit makan dan akan membuat stamina berkurang karena kurangnya asupan energi. Lidah yang pahit itu disebabkan beberapa hal, dan umumnya disebabkan oleh jenis obat-obatan yang dikonsumsi saat sakit. Selain itu adanya ketidakseimbangan hormon dalam tubuh menjadi salah satu faktor mengapa lidah terasa pahit saat anda sedang tidak sehat.

Selain itu kondisi gigi dan mulut yang juga tidak sehat mampu membuat lidah terasa pahit dan memberikan efek yang kurang baik bagi pencernaan. Penyakit seperti gangguan pada asam lambung juga salah satu dari penyebab lidah terasa pahit.

Lidah Pahit Saat Sakit


Beberapa cara sederhana untuk mengatasi lidah yang terasa pahit saat sedang sakit

1. Minum air putih
Memperbanyak minum air putih saat sakit apalagi saat lidah anda terasa pahit akan sangat baik dalam menambah produksi air liur anda. Dengan banyaknya air liur maka akan mentralkan lidah anda dan tidak lagi merasakan pahit seperti yang anda rasakan saat tidak sehat. Air putih merupakan salah satu cara ampuh untuk menghadapi berbagai macam penyakit.

2. Sikat gigi
Rutinlah menyikat gigi anda saat lidah terasa pahit. Penyebab dari lidah pahit ialah karena banyaknya kandungan asam dalam lidah dan mampu dinetralkan dengan cara menyikat gigi. Hal tersebut disebabkan karena pasta gigi mengandung basa yang bisa menetralkan asam yang menyebabkan lidah terasa pahit utamanya saat anda sedang sakit.

Lihat juga : Cara Sikat Gigi Dengan Benar

3. Berkumur dengan obat kumur
Cara ini juga akan ampuh karena kandungan antioksidan serta beragam khasiat dalam obat kumur juga mampu menetralkan bakteri serta asam yang memberikan rasa pahit pada lidah anda. Jika anda menggunakan obat kumur maka gunakanlah setelah anda menyikat gigi.

Baca juga : 11 Cara Ampuh Mengobati Sariawan Secara Alami

4. Hindari merokok dan mengonsumsi kopi
Jika anda salah satu dari perokok aktif ataupun merupakan pengonsumsi kafein yang ada dalam kopi, maka anda sebaiknya menghentikan kebiasaan tersebut sementara waktu utamanya jika anda sedang sakit. Sebab kandungan rokok dan juga kopi mampu memperparah rasa pahit pada lidah anda sebab keduanya mengandung zat yang memproduksi zat asam yang berlebih pada mulut yang menyebabkan lidah anda akan terasa pahit.

5. Obat tradisional
Selain cara diatas, jika penyakit anda masih bisa diatasi dengan obat tradisional maka upayakan untuk menggunakana cara alternative terlebih dahulu sebelum mencoba cara lain seperti mengonsumsi obat-obatan yang mengandung bahan kimia.

Seperti itulah cara yang bisa anda coba untuk mengatasi lidah anda yang terasa pahit saat sedang sakit. Semoga anda tidak merasakan pahit lagi dan dapat menikmati makanan dan minuman anda.


Demikianlah Artikel Lidah Pahit Saat Sakit? Atasi dengan 5 Langkah Sederhana Ini

Sekianlah artikel Lidah Pahit Saat Sakit? Atasi dengan 5 Langkah Sederhana Ini kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Lidah Pahit Saat Sakit? Atasi dengan 5 Langkah Sederhana Ini dengan alamat link https://tutorialcuy.blogspot.com/2016/03/lidah-pahit-saat-sakit-atasi-dengan-5.html

Subscribe to receive free email updates:

1 Response to "Lidah Pahit Saat Sakit? Atasi dengan 5 Langkah Sederhana Ini"